Sebuah teknik finishing pada movement dimana ujung dari komponen-komponen diposisikan dan diperhalus pada sudut 45 derajat. Sering kali ditemukan pada movement produk mewah.